thumb
Blue Bird Tower
Start From Rp 200,000 /m²/month
Jl. Mampang Prapatan No.60 Jakarta Selatan

Blue Bird Tower merupakan salah satu bangunan gedung pencakar langit yang terdapat di Jakarta. Gedung tersebut menjadi sebuah penyewaan kantor untuk melakukan bisnis yang sering digunakan oleh para pelaku bisnis dikawasan ibu kota. Gedung ini telah berdiri sejak tahun 2016. Tentunya dibandingkan dengan gedung-gedung pusat bisnis lainnya, gedung ini termasuk dalam kategori bangunan kantor baru. Maka dari itu, jika dilihat dari bangunan luar maupun dalam gedung masih terlihat kokoh dan layak untuk dijadikan sebagai kantor. Gedung ini beralamat di Jalan Mampang Prapatan No. 60, Jakarta Selatan. Ketika Anda masuk ke dalam gedung ini maka dapat melihat kerapihan dalam penataan berbagai peralatan yang ada di dalamnya. Sehingga membuat konsep kerja yang nyaman dan menyenangkan bagi karyawan.

Gedung Blue Bird Tower memiliki luas bangunan yang sangat luas yaitu 16.164 meter2, dengan rata-rata luas lantai sekitar 1.050 meter2. Selain ini gedung ini juga bangunan kantor baru yang telah termasuk dalam kategori tipe grade A. Dengan memiliki total 12 jumlah lantai tentunya banyak sekali ruangan yang dapat dijadikan sebagai kantor. Untuk itu gedung ini juga memiliki banyak sekali fasilitas yang dikhususkan untuk para karyawan yang bekerja diarea gedung tersebut. Beberapa fasilitas yang dapat digunakan yaitu seperti 3 lift untuk penumpang, service lift, area parkir yang luas dapat menampung sekitar 250 unit kendaraan, ATM, mini market, bank, caffe, restaurant, food court, dan juga keamanan selama 24 jam. Maka dari itu, tidak heran mengapa banyak karyawan yang senang ketika melakukan aktivitas pekerjaan disekitar kantor.

Bangunan gedung Blue Bird Tower berdekatan dengan Kuningan City, Mall Ambassador, dan juga Ciputra World. Untuk dapat mengunjungi gedung ini maka Anda dapat menggunakan kendaraan umum atau transportasi yang sering dijumpai dijalanan. Misalnya Anda dapat menggunakan taxi, angkutan umum, bus, Trans Jakarta, MRT, KRL, dan jenis transportasi online lainnya. Ketika mengunjungi kantor yang ada didalam gedung tersebut Anda juga harus mengetahui jam operasional buka yang dimulai hari Senin sampai dengan Jumat mulai pukul 07.30 sampai 18.00. Sedangkan untuk hari Sabtu dimulai pukul 07.30 sampai dengan 13.00.

 

Overview

Rent Price Start From Rp 200,000 /m²/month
Office Hours Senin - Jumat: 08:30 - 17:00 Sabtu: 08:00 - 13:00
Property Size 16164
Property Lot Size 1347
Year Built 2016
Floor Count 12
Unreserved Parking IDR 500.000/ Month
Term of payment 3 months in advance

Facilities

Air Conditioning
Elevator
WiFi

Outdoor Details

Outdoor Parking

Distances

Hotel 934 m

Images

thumb

Location

Featured Listings

Find your perfect office

× Hubungi Kami